Banana Cake
pasti semua sudah tau buah pisang,nah pisang itu selain sumber vitamin untuk tubuh kita.bagi yang tidak terlalu suka dengan buah pisang di makan secara langsung saya memiliki menu varian tanpa harus memakan pisang langsung,berikut saya akan memberikan contoh cara pembuatan banana cake yang mudah dan simpel yang bisa dibuat di rumah anda sendiri tanpa harus kerepotan selamat mencoba.
bahan-bahan yang perlu dipersiapkan:
- 4 butir telur ayam
- 200 gram gula palem
- 200 gram margarin
- 150 gram tepung terigu protein sedang dan di ayak
- 1 sendok teh baking powder
- 1/2 sendok teh soda kue
- 60 ml santan
- 3 buah pisang raja matang dan haluskan
- 1/2 sendok teh essence rasa pisang
- 50 gram kismis
cara Membuat Banana Cake
Kocok telur, gula palem, dan margarin hingga halus.Masukkan tepung terigu sedikit demi sedikit biar tercampur rata, baking poweder, dan soda kue.Aduk dengan spatula hingga rata.
Tambahkan santan, pisang halus, essence rasa pisang,dan kismis sambil terus diaduk satu arah hingga rata.
Tuang adonan ke dalam loyang yang telah di olesi dengan mentega dan di taburi tepung terigu.
Panggang dalam oven yang bersuhu 160 derajat celcius selama 50 menit hingga matang, dan angkat lalu sajikan.bagaimana mudah bukan cara membuatnya,selamat menikmati
Kocok telur, gula palem, dan margarin hingga halus.Masukkan tepung terigu sedikit demi sedikit biar tercampur rata, baking poweder, dan soda kue.Aduk dengan spatula hingga rata.
Tambahkan santan, pisang halus, essence rasa pisang,dan kismis sambil terus diaduk satu arah hingga rata.
Tuang adonan ke dalam loyang yang telah di olesi dengan mentega dan di taburi tepung terigu.
Panggang dalam oven yang bersuhu 160 derajat celcius selama 50 menit hingga matang, dan angkat lalu sajikan.bagaimana mudah bukan cara membuatnya,selamat menikmati
"tunggu resep terbaru dari saya yang tidak kalah enaknya"
0 Response to "Banana Cake"